- Imigrasi Konfirmasi 153 WN China Masuk Indonesia Lewat Soetta
- Rekannya di Palak, Sopir Angkot di Garut Sweeping Pengamen
- Jenazah COVID-19 Diambil Paksa dari RSI Sumenep
- Mendagri Tito Terbitkan Instruksi Perpanjangan PPKM, Ini Isinya
- Pasien Sembuh Corona di Kota Bandung Terus Meningkat
- Nenek Tasikmalaya Tewas Terjebak di Rumahnya yang Terbakar
- Nadiem Minta Pemda Tindak Tegas Sekolah yang Minta Siswi Nonmuslim Berhijab
- Selain Wabup, Bupati Pangandaran Juga Positif COVID-19
- Habiskan Rp 1,4 Miliar, Rest Area Panimbang Malah Ditinggal Pedagang
- Tuntut Fasum Perumahan, Ratusan Warga Geruduk Kantor Griya Sampurna Sumedang
- Baru 878 Nakes Bandung Barat yang Jalani Vaksinasi COVID-19
- Tommy Soeharto Gugat Pemerintah Rp 56 M soal Penggusuran Terkait Tol Desari
- Ponpes Ditutup Total, 42 Santri di Kabupaten Garut Positif COVID-19
- DPR Minta Vaksinasi Mandiri Perusahaan Disegerakan
- Pakai Jeriken Seberangi Sungai Cimanuk, Warga Sumedang Hilang Terbawa Arus
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 12 Baru Dibuka 2021

JAKARTA, --Manajemen Pelaksana (PMO) Kartu Prakerja memastikan pendaftaran gelombang 12 baru akan dilakukan pada 2021.
Head of Communication PMO Kartu Prakerja Louisa Tahatu mengungkapkan seluruh pelatihan untuk program tersebut untuk tahun ini akan ditutup pada 15 Desember 2020 mendatang.
Terkait kuota peserta tahun depan, Louisa belum bisa menyebutkan jumlahnya.
Baca Lainnya :
- Rokok dan Perayaan Kebebasan Perempuan Arab Saudi0
- Korban Meninggal akibat Virus Corona Tembus 1.770 Orang0
- Peneliti Tiongkok Klaim Virus Corona Berasal dari Laboratorium 0
- Pendaftaran SNMPTN 2020 Telah Dibuka, Berikut Langkahnya0
- Tolak Omnibus Law RUU Cipta Kerja, Buruh akan Demo Besar-besaran0
"Kuota tahun depan akan ditetapkan oleh Komite Cipta Kerja," ujar Louisa, Senin (23/11).
Sebagai informasi, tahun ini, pemerintah membuka 11 gelombang pendaftaran Kartu Prakerja. Pelaksanaannya dilakukan sebagai program semi bansos.
Dalam hal ini, peserta tidak hanya mendapatkan pelatihan tetapi juga insentif Rp3,55 juta untuk menambah daya konsumsi di tengah pandemi covid-19.
Pendaftaran gelombang terakhir ditutup pada 4 November dan diumumkan pada 10 November 2020 lalu. Setelah itu, peserta yang lolos wajib mengikuti pelatihan.
Batas waktu pembelian pelatihan adalah 30 hari sejak menerima SMS pengumuman. Apabila lewat dari waktu tersebut, kepesertaan peserta akan dicabut.[]